Simposium Nasional Ke IV HIGERI
10/2/2011Himpunan Imunologi Genetika Reproduksi Indonesia (HIGERI) kembali akan mengadakan Pendidikan Keprofesian Berkelanjutan, untuk bersama-sama menyampaikan dan membahas kemajuan ilmu hasil penelitian Imunologi Genenetika Reproduksi dalam Simposium Nasional ke IV HIGERI yang akan diadakan di Surabaya tanggal 7-9 April 2011dengan mengambil tema "Peran Imunologi dan Genetika Reproduksi Manusia dalam Penanganan Masalah Fertilitas"
selengkapnya
Program Unggulan Berpotensi HKI (UBER HKI) Tahun 2011
8/2/2011Pada tahun 2011 Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi membuka program Unggulan Berpotensi HKI (Uber-HKI) untuk mendorong dan meningkatkan perolehan paten dari perguruan tinggi.
selengkapnya
Program Hibah Penulisan Buku Teks Tahun 2011
8/2/2011Dalam rangka menindaklanjuti hasil-hasil penelitian di lingkungan perguruan tinggi, Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DP2M) pada tahun 2011 kembali membuka kesempatan bagi para dosen untuk mengikuti Program Hibah penulisan buku teks untuk tahun 2011.
selengkapnya
Program Bantuan Penulisan/Publikasi Artikel Ilmiah Pada Berkala Bereputasi Internasional Tahun 2011
8/2/2011Diinformasikan bahwa DIrektorat Jendral Pendidikan Tinggi c.q Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat akan melaksanakan Program Bantuan Penulisan Artikel Ilmiah pada Berkala Bereputasi Internasional tahun 2011 yaitu memberikan insentif bagi para dosen/peneliti Perguruan TInggi yang berhasil mempublikasikan artikel ilmiahnya ke dalam Berkala Ilmiah Bereputasi Internasional.
selengkapnya